Foto Pura Penataran Sasih 2

Nekara ini diduga dipakai dalam acara ritual meminta hujan. Sumber lain menyebutkan bahwa meskipun sulit untuk memperkirakan umur nekara ini, namun diduga dibuat pada jaman pra-Hindu. Agama Hindu sendiri masuk ke Indonesia pada awal Masehi, dan masuk ke Bali pada abad 8.

pura penataran sasih gianyar

Selain Bulan Pejeng yang unik, Pura Penataran Sasih juga memiliki tarian sakral bernama Sang Hyang Jaran, yang hanya dipentaskan ketika berlangsung upacara besa, dibawakan empat penari yang ditunjuk saat itu juga di tempat acara.

pura penataran sasih gianyar

Sejumlah koleksi arca kuno berukuran besar di Puri Penataran Sasih yang sebagian besar sudah tidak utuh lagi, terutama di bagian wajah yang hampir semuanya telah rusak.

pura penataran sasih gianyar

©2021 Ikuti